Program P3PD Lakpesdam, Warga Desa Mendupo Belajar Public Speaking
Lakpesdam Program Penguatan Pemerintahan dan Pembangunan Desa (P3PD) Kabupaten Tana Tidung kembali mengelar pelatihan publik speaking sebagai upaya untuk meningkatkan kemampuan atau seni berbicara di depan umum bagi para kader sekolah lapang Desa Mendupo sebagai desa dampingan program desa inklusi Kemendes-PDTT RI. “Diharapkan dengan adanya kegiatan public speaking ini dapat meningkatkan seni berbicara di depan […]